4 Usaha untuk Pemula yang Direkomendasikan - Sedang mencari model usaha untuk memulai bisnis sendiri?
Masalahnya Anda adalah pemain baru alias pemula.
Tentunya Anda tidak ingin sembarangan, dalam menentukan usaha untuk pemula seperti Anda.
BACA JUGA: Usaha untuk Pemula, Makanan dan Minuman Sehat
Kini pertanyaan Anda adalah, apa usaha untuk pemula seperti Anda ini?
Untuk itu, FIN telah merangkumnya untuk Anda jadikan referensi.
Berikut 5 usaha untuk pemula yang bisa Anda pertimbangkan, sebagaimana direkomendasikan Bank CIMB Niaga:
Jasa Titip
Dari daftar usaha untuk pemula versi Bank CIMB Niaga ada bisnis jasa titip dalam daftar itu.
Selain hanya memerlukan modal yang tidak terlalu besar, bisnis jasa titip atau jastip ini lagi populer dewasa ini.
Namun bisnis jasa titip ini bukan untuk semua orang. Mengapa demikian, karena mereka yang hobi jalan-jalan adalah yang paling cocok menjalani model usaha ini.
Selain untuk mereka yang hobi jalan-jalan, orang yang ingin menjalankan bisnis jasa titip harus tau kemana mencari pasarnya.
Umumnya, orang yang memerlukan barang branded atau bermerk, akan lebih sering menggunkan jasa titip.
Dan yang terpentih dari usaha untuk pemula yang satu ini, adalah bagaimana orang mendapatkan kepercayaan dari konsumen terkait barang yang mereka titip
Kunci kesuksesan bisnis jasa titip ini kata analis, adalah terletak pada target pasar dan promosinya.
Sekian kali ini soal bisnis jasa titip sebagai usaha untuk pemula.