News

Tidak lagi Harmonis, Arsenal Siap Lepas Aubameyang

fin.co.id - 2021-12-23 20:00:37 WIB

Pesawat milik maskapai Citilink terdampak abu vulkanik erupsi Gunung Ruang di Bandara Sam Ratuangi, Manado, Sulawesi Utara

JAKARTA - Beberapa kali tunjukan aksi indispliner, Aubameyang akhirnya dicopot dari posisinya sebagai kaptern Arsenal.Kini, The gunner dilaporkan bersedia melepas sang pemain asal gabon itu, pada bursa transfer Januari depan.Menurut ESPN, hubungan yang sudah tidak lagi harmonis di ruang ganti pemain, disebut sulit membuat Arsenal untuk mempertahankan sang pemain.Jika saja ada deal yang mampu memuaskan tiga pihak ini, Arsenal, Auba dan calon klub barunya, maka potensi jual pemain sepertinya opsi terbaik saat ini.Sementar ini, Barcelona dan Juventus adalah dua klub raaksasa, yang dilaporkan terang-terangan menginginkan eks oemain Borussia Dormund itu.(ruf/fin)

Admin
Penulis