Banjir Nongol Lagi di Permukiman Warga Mampang Jakarta Selatan, Ketinggian Air Capai 1,2 Meter

Banjir Nongol Lagi di Permukiman Warga Mampang Jakarta Selatan, Ketinggian Air Capai 1,2 Meter

Ilustrasi kebanjiran. (pixabay)--

Selain itu, Jalan Kemang Selatan dengan ketinggian 40 cm.

Termasuk Jalan Pancoran Barat 11 J dengan ketinggian 60 cm.

Kini, genangan di sejumlah ruas jalan tersebut telah surut.

BPBD DKI sedang mengkoordinasikan dengan instansi terkait untuk penyedotan air.

BACA JUGA:Daftar obat yang Dapat Menyebabkan Penyakit Ginjal, Obat Asam Lambung Salah Satunya

Di sisi lain, 4 RT di Duren Tiga Jakarta Selatan sempat banjir.

Namun, banjir surut sekitar pukul 18.00 WIB.

Berdasarkan catatan BPBD DKI Jakarta, banjir yang melanda beberapa titik di Jakarta Selatan tidak menyebabkan timbulnya pengungsian.

Sepekan lalu, Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono beraudiensi dengan ratusan warga Kecamatan Mampang Prapatan.

BACA JUGA:'Keakraban' Firli dengan Enembe Dikritik Yudi Purnomo: Belum Pernah Dilakukan Ketua KPK Sebelumnya

Ia mengatakan, rumah pompa menjadi vital ketika hujan.

Air yang disedot idealnya disalurkan ke aliran Kanal Banjir Barat. 

Nantinya, dilakukan kerja sama dengan Kementerian PUPR. 

"Sehingga apa yang tadi disampaikan bisa teratasi, minimal tidak seperti yang bapak khawatirkan. Tidak terjadi banjir dan bisa surut," ujar Heru, Jumat (21/10/2022).

BACA JUGA:Ibu Kandung Diancam Dihabisi, Gadis 13 Tahun di Tangerang Pasrah Disetubuhi Ayah Tiri

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Darul Fatah

Tentang Penulis

Sumber: