Tahun Politik 2024, Diprediksi Medsos Masih Jadi Ajang Perang Opini

Tahun Politik 2024, Diprediksi Medsos Masih Jadi Ajang Perang Opini

Internet, Image oleh Mudassar Iqbal dari Pixabay--

Setelah kontestasi berakhir maka yang menang adalah semua masyarakat sebagai bangsa Indonesia.

“Semua pengguna media sosial bertanggung jawab terhadap semua tindakan yang dilakukannya di media sosial. 

Ada aturan agama, ada aturan dari pemilik platform yang biasa kita sebut ketentuan layanan dan juga ada aturan hukum yang berlaku,” ujarnya.

Di atas itu semua itu, kata Enda, ada etika dan sanksi sosial atas perilaku yang dilakukan oleh pengguna media sosial. 

BACA JUGA:Wuss.. Laju Mobil Berisikan Aksi Asusila Viral di Medsos, Petugas hanya Bisa Identifikasi Busana Tradisional

Sanksi seperti blocking, unfriend atau unfollow atau mute. 

Semua itu adalah sanksi sosial yang bisa berlaku pada siapapun yang melanggar etika sosial di media sosial.

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Darul Fatah

Tentang Penulis

Sumber: