IPW Sebut Ferdy Sambo Pegang Kartu Truf Perwira Tinggi: Lu Periksa Gue Bongkar

IPW Sebut Ferdy Sambo Pegang Kartu Truf Perwira Tinggi: Lu Periksa Gue Bongkar

Tangkapan layar Irjen Pol Ferdy Sambo saat menjalani sidang etik profesi Polri-ist-ist

"IPW sedang dalami ini. Ada suatu informasi terkait pelanggaran oknum polisi dijadikan bargaining. Harus ditindak," tegas Sugeng.

Sebagai mantan Kadiv Propam, Sugeng menyadari Ferdy Sambo memiliki kekuatan yang besar. 

"Dia memiliki banyak rahasianya polisi yang nakal ya. Termasuk mungkin perwira-perwira tinggi juga. Ini menakutkan. Misalnya lu periksa gue, gue bongkar!" tukasnya.

(BACA JUGA:Soal Banding Ferdy Sambo Ditolak, Anggota DPR: Sejak Awal Tidak Ada Celah Hukum)

“Karena itu, dalam tanpa kutip ada perlawanan dalam bentuk bargaining-bargaining. Jadi diduga ada pengakomodasian. Seperti istrinya tidak ditahan, kemudian isu pelecehan tetap dipertahankan. Padahal kalau isu pelecehan kan berangkatnya dari ibu Putri," tuturnya.

Sugeng memprediksi isu pelecehan seksual yang terus dimunculkan bertujuan meringankan Ferdy Sambo di persidangan nanti. 

(BACA JUGA:Ini 5 Jenderal Tolak Banding Ferdy Sambo Hingga Berakhir Dipecat dari Polri)

Yakni agar tidak dihukum dengan Pasal 340 tentang pembunuhan berencana.

"Kenapa arahnya selalu isu pelecehan? Ini untuk meringankan nanti di persidangan. Meringankan Ferdy Sambo saat di persidangan. Supaya tidak ada ancaman hukuman mati. Bahkan mungkin Pasal 340 bisa ditangkis," urai Sugeng.

(BACA JUGA: Cukup Diberi Surat Ini, Ferdy Sambo Tamat di Polri)

(BACA JUGA:Ferdy Sambo Selesai, Kadiv Humas: Diserahkan saja Sudah Bentuk Seremonial)

(BACA JUGA:Kapolri Jawab Soal Hubungannya dengan Ferdy Sambo: Karena Jabatan)

(BACA JUGA:Kok Bisa Pemecatan Ferdy Sambo Tidak Ada Seremonial, Ini Kata Polri)

(BACA JUGA:Tak Terima Banding Ferdy Sambo Ditolak, Pengacara Akan Pelajari dan Lakukan Langkah Hukum)

DAPATKAN UPDATE BERITA FIN LAINNYA DI Google News


Rizal Husen

Tentang Penulis

Sumber: