Kesehatan . 18/08/2024, 10:05 WIB
fin.co.id - Apakah kamu pernah mengalami penglihatan yang tiba-tiba menjadi kabur?
Rasanya seperti ada kabut yang menutupi mata, membuat sulit untuk melihat dengan jelas.
Kondisi ini dikenal sebagai mata buram dan bisa disebabkan oleh berbagai faktor.
Jangan khawatir, ada beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengatasi mata buram sebelum kondisinya semakin parah.
Yuk, simak tips berikut ini. Tapi sebelumnya, kenali dulu beberapa penyebabnya!
Sebelum mencari pengobatan, penting untuk mengetahui apa yang menyebabkan mata buram. Berikut beberapa penyebab umum:
Cara Mata Buram
Mata buram dapat disebabkan oleh berbagai faktor, mulai dari kelelahan mata hingga kondisi medis yang lebih serius.
Untuk mengatasi masalah ini, beberapa langkah dapat dilakukan. Pertama, hindari terlalu lama menatap layar gadget dan gunakan air mata buatan untuk menjaga kelembapan mata.
Kedua, kamu bisa Kompres mata dengan air hangat atau dingin juga dapat meredakan kelelahan.
Lalu, istirahatkan mata secara teratur dengan menutupnya selama beberapa menit.
Jangan lupa beri pijatan lembut di sekitar mata dapat membantu melancarkan aliran darah.
Selain itu, konsumsi vitamin yang baik untuk kesehatan mata seperti vitamin A, C, E, lutein, dan zeaxanthin dapat membantu.
Jika memiliki gangguan refraktif, penggunaan kacamata atau lensa kontak sesuai resep dokter sangat penting.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com