Science . 03/02/2024, 15:44 WIB
FIN.CO.ID - Aplikasi proxy dapat membantu kalian membuka situs-situs dengan berbagai konten yang telah diblokir.
Dengan menggunakan layanan proxy, biasanya kamu dapat dengan mudah membuka situs dengan konten yang telah diblokir.
Menggunakan proxy sendiri memiliki bahaya yang harus diketahui, layanan ini dapat membuka selah kemanan pada jaringan yang kamu pergunakan.
Selain itu, penggunaan layanan ini juga seringkali disalahgunakan pengguna, mereka yang masih di bawah umur lebih sering mengakses konten yang sensitif.
Jika kamu ingin mengakses situs penting yang telah diblokir dan telah mengetahui risikonya, berikut daftar aplikasi proxy terbaik 2024.
BACA JUGA: Catat! Begini Cara Setting Alamat Nomor Proxy WhatsApp Terbaru 2024 di Android dan iOS
BACA JUGA:Terbaru! Ini Alamat Nomor Proxy WhatsApp di Indonesia 2024
1. Duck Duck Go
Duck Duck Go diklaim tidak menyimpan data pribadi, seperti melacak alamat IP pengguna.
Aplikasi dalam bentuk browser ini tidak menyimpan riwayat pencarian dan tidak mengikuti pengguna dengan iklan yang dipersonalisasi.
2. Blue Proxy
Blue Proxy memperketat keamanan ketika pengguna sedang menjelajah atau membuka situs yang telah diblkoir.
Proxy yang satu ini memiliki tingkat keamanan tinggi dan memungkinkan kalian untuk dapat mengakses situs yang diblokir.
3. VPN Master
Menggunakan VPN Master, kalian dapat mengakses situs yang sebelumnya diblokir dengan mudah.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com