Teknologi . 21/06/2023, 06:45 WIB
Limit Saldo DANA Premium - Artikel ini akan membahas seputar limit dari saldo DANA premium dan juga batas transaksinya.
Aplikasi DANA kini menjadi aplikasi dompet digital yang populer dan memiliki banyak pengguna di Indonesia.
Tentunya banyak orang menyukai kehadiran aplikasi DANA karena dengan dompet digital satu ini bisa memudahkan berbagai transaksi.
Selain itu untuk menjadi pengguna DANA juga syaratnya sangat mudah dimana kamu hanya perlu download aplikasi dan melakukan sign up.
Agar akun DANA kamu bisa premium maka kamu bisa mendaftar akun DANA premium, Yang mana syaratnya sangat mudah dimana kamu perlu verifikasi akun dengan foto KTP dan pemindaian wajah.
Untuk informasi lebih lanjut tentang pendaftaran akun DANA premium kamu bisa menghubungi customer service DANA.
Kamu bisa menjadi pengguna DANA Premium untuk menikmati beragam keunggulan yang menarik.
BACA JUGA: Cara Transfer Dana ke Shopeepay, Klik Disini Untuk Tau Caranya!
Di bawah ini merupakan keunggulan dari akun DANA Premium :
Itu dia beberapa keunggulan yang bisa kamu rasakan ketika menggunakan akun DANA Premium.
Sedangkan untuk limit dan batas transaksi akun DANA premium akan kami ulas dibawah ini.
Limit saldo DANA premium yaitu sebesar Rp20.000.000, Dimana sebelumnya hanya sebesar Rp10.000.000.
Kemudian untuk batas transaksi perbulannya sendiri yaitu senilai Rp40.000.000 yang mana sebelumnya hanya Rp20.000.000.
Itu dia limit dan juga batas transaksi akun DANA premium.
PT.Portal Indonesia Media
Alamat: Graha L9 Lantai 3, Jalan Kebayoran Lama Pal 7 No. 17, Grogol Utara, Kebayoran Lama, RT.7/RW.3 Kota Jakarta Selatan 12210
Telephone: 021-2212-6982
E-Mail: fajarindonesianetwork@gmail.com