Mudah Bangat! Cara Mengunci Chat WhatsApp Seseorang Agar Lebih Aman - Berikut artikel ini akan memberikan cara mengunci chat WhatsApp seseorang agar lebih aman.
WhatsApp merupakan aplikasi terpopuler di seluruh dunia, karena mampu melakukan pengiriman pesan teks, suara, dan video, dan lain-lain.
WhatsApp banyak digunakan karena memiliki fitur-fitur menarik untuk memberikan kenyamanan bagi para pengguna.
WhatsApp luncurkan fitur kunci chat WhatsApp yang mampu mengunci percakapan kalian dengan teman, keluarga, atau pacar tanpa bisa dilihat seseorang.
BACA JUGA: Instal GB WhatsApp Pro v20.50 Banyak Fitur Terbaru Akhir Mei 2023, Download File 50 MB di Sini
BACA JUGA:Link GB WhatsApp Terbaru 2023 v14.55: Download di Sini Hanya 57 MB dan Diklaim Anti Banned!
Fitur mengunci WHatsApp ini sangat membantu untuk menjaga privasi handphone kalian.
Fitur untuk mengunci obrolan saat ini terbatas pada ponsel Android saja. Perangkat iPhone juga akan menerima pembaruan dalam waktu dekat.
Sesuai judul artikel ini akan membagikan cara mengunci chat WhatsApp yang dilansir dari berbagai sumber.
Cara Mengunci Chat WhatsApp seseorang Melalui Sidik Jari atau face ID
- Buka WhatsApp di ponsel Android Anda. Arahkan ke obrolan yang ingin Anda kunci.
- Ketuk nama kontak di bagian atas layar.
- Gulir ke bawah ke bawah. Pilih opsi Kunci Obrolan.
- Aktifkan saklar di samping 'Kunci obrolan ini dengan sidik jari' untuk menggunakannya.
Setelah itu saat untuk mengetahui cara mengakses WhatsApp.
WhatsApp menyembunyikan obrolan Anda yang terkunci sehingga tidak terlihat segera setelah Anda membuka aplikasi.
Berikut cara mengakses percakapan Anda yang terkunci.
- Buka WhatsApp di ponsel Android Anda. Gulir ke bawah pada daftar percakapan.
- Sekarang Anda akan melihat tab baru tepat di bagian atas yang disebut Obrolan Terkunci. Ketuk di atasnya.
- Semua percakapan Anda yang terkunci akan ditampilkan di sini.
Cara Hapus Chat dari Obrolan Terkunci
- Buka WhatsApp kalian
- Arahkan ke obrolan yang ingin Anda kunci
- Ketuk nama kontak di bagian atas layar
- Gulir ke bawah pilih opsi kunci obrolan
- Nonaktifkan Anda sekarang akan kembali ke layar utama WhatsApp dan Anda dapat membuka obrolan tanpa gunakan sidik jari.
Demikian informasi cara mengunci chat whatsapp semoga berhasil.