Daftar Mobil Listrik Rilis di Indonesia Tahun 2022 Ini

fin.co.id - 25/12/2022, 10:01 WIB

Daftar Mobil Listrik Rilis di Indonesia Tahun 2022 Ini

Daftar Mobil Listrik Rilis di Indonesia Tahun 2022,, Image Credit: Wuling

JAKARTA, FIN.CO.ID - Daftar mobil listrik rilis di Indonesia tahun 2022 ada di sini.

Ya, seperti diketahui, dunia kini mulai beralih menggunakan kendaraan listrik, salah satunya mobil listrik.

Lebih ramah lingkungan, dan lebih murah dalam penggunaan, membuat mobil listrik di satu sisi, lebih unggul dibandingkan mobil berbahan bakar minyak.

BACA JUGA: Cara Lengkap Cari POM Listrik lewat PLN Mobile, Liburan Pakai Mobil Listrik makin Asyik

Anda pun kini mulai berpikir untuk beralih menggunakan mobil listrik untuk keseharian.

Atau Anda menginginkan pelengkap, salah satunya mobil listrik, ada di garasi rumah Anda.

Masalahnya, Anda masih bingung mau pilih mobil listrik yang mana.

Jangan khawatir, karena di bawah ini ada daftar mobil listrik yang rilis tahun 2022 ini.

BACA JUGA: Kampanyekan Penggunaan Electric Vehicle, PLN Sukseskan Tour Mobil Listrik Jakarta-Bali Bersama Kemenhub

Berikut daftar mobil listrik rilis di Indonesia tahun 2022 ini:

1. Hyundai IONIQ 5

Hyundai IONIQ 5 diluncurkan di Indonesia pada awal tahun ini, tepatnya Maret 2022.

Salah satu keunggulan dari mobil jenis SUV listrik ini adalah waktu pengisian baterai dari 10 sampai 80 persen dalam waktu 18 menit saja.

IONIQ 5 terdiri dari empat varian dengan harga berbeda, yaitu IONIQ 5 Prime Standart Range  Rp718.000.000, IONIQ 5 Prime Long Range Rp759.000.000, IONIQ 5 Signature Standart Range Rp779.000.000 dan IONIQ 5 Signature Long Range Rp829.000.000.

2. MINI Electric

Admin
Penulis