News

Bercinta di Pagi Hari, Simak Manfaatnya

fin.co.id - 02/09/2021, 15:57 WIB

Pesawat milik maskapai Citilink terdampak abu vulkanik erupsi Gunung Ruang di Bandara Sam Ratuangi, Manado, Sulawesi Utara

JAKARTA - Pola hidup sehat rupanya tidak juga jadi penentu kenikmatan dalam hal bercinta dengan pasangan. Dan tidak sedikit pula yang lebih memilih bermain cinta di malam hari.

/p>

Merangkum dari berbagai sumber, ternyata berhubungan dengan pasangan di saat pagi hari dapat memberikan beberapa manfaat.

/p>

  1. Meningkatkan Daya Tahan Tubuh
/p>

Aktif bergerak membuat denyut jantung berpacu lebih cepat badan pun menjadi berkeringat. Melakukan aktivitas fisik ini dapat memperkuat metabolisme dan daya tahan tubuh.

/p>

  1. Mengurangi Pegal
/p>

Tubuh yang terus bergerak aktif akan menghasilkan keringat. Dan ternyata keringat itulah yang merangsang produksi hormon endorfin sehingga dapat membantu mengurangi rasa sakit.

/p>

  1. Awet Muda
/p>

Setiap hormon yang diproduksi oleh otak selama Anda bermain cinta dengan pasangan dapat membantu memperlambat proses penuaan.

/p>

  1. Membuat Hari Lebih Menyenangkan
/p>

Bercumbu dengan pasangan di pagi hari dapat memproduksi hormon endorfin dan senyawa oksitosin dalam otak. Sehingga bisa membuat hari anda berdua lebih terasa menyenangkan.

/p>

  1. Lebih Merasa Nyaman
/p>

Bermain cinta di pagi hari dengan pasangan sudah pastinya saling memeluk serta membelai lembut. Itu akan membantu tubuh kita memproduksi hormon cinta/hormon oksitosin.

/p>

senyawa kimia inilah yang mengontrol perasaan cinta dan sayang sehingga anda lebih merasa nyaman. (nie/fin)

/p>

Admin
Penulis
-->