Bank Dunia Stop Pendanaan untuk Afganistan

fin.co.id - 25/08/2021, 15:34 WIB

Bank Dunia Stop Pendanaan untuk Afganistan

/p>

JAKARTA - Bank Dunia telah menghentikan pendanaan untuk beberapa  proyek penting di Afghanistan.

/p>

Dana yang digulirkan untuk salah satunya, proyek pembangunan negara, kini dihentikan, usai Taliban mengambil alih pemerintahan Afganistan.

/p>

"Kami telah menghentikan pencairqn dana dalam operasi kami di Afghanistan,” kata jubir Bank Dunia seperti dikutip BBBC (25/8).

/p>

“Kami masih akan memantau dan melihat situasi dengan seksama,  sesuai dengan kebijakan dan prosedur internal”.

/p>

Langkah Bank Dunia ini menyusul tindakan Dana Moneter Internasional atau IMF, yang menangguhkan pembayaran ke Afghanistan.

/p>

Tidak cuma itu, aset bank sentral Afghanistan yang disimpan di AS pun, dikabarkan telah dibekukan oleh Pemerintah AS terkait hal ini.(ruf/fin)

/p>

Admin
Penulis